Kebiasaan yang membuat anda menjadi lebih tua.- Haloo sobat dari degansinia bagaimana kabar kalian pada kesempatan kali ini sehatkan, kini degansinia akan memberikan sedikit pengetahuan untuk sobat semuanya mengenai kebiasaan-kebiasaan yang sering anda lakukan dan ternyata sobat tidak sadar cahwa kegiatan tersebut membuat sobat menjadi agak kelihatan lebih tua dari yang semestinya. Memang siapa yang tahu ya sobat tentang usia apa masih muda atau kah tua tapi pastinya sobat pernah melihat secara langsung atau di media-media lain yang keliahatanya orang itu sudah tua akan tetapi umurnya masih muda. Nah, apa yang membuat mereka tampil lebih tua itu ya tidak ada yang tahu ya sobat dikarenakan itu mungkin dari faktor lain.
Kebiasaan yang membuat anda menjadi lebih tua |
Karena dari degansinia pun juga pernah mengetahui sobat pernah suatu ketika melihat seseorang itu parasnya sangat lumayan akan tetapi usianya sudah tidak muda lagi. Pasti sobat juga pernah tau kan hal-hal yang seperti itu. Ok sobat disini degansinia akan membahas tentan kebiasaan-kebiasaan yang bisa membuat raut wajah menjadi lebih tua;
Kebiasaan yang membuat anda menjadi lebih tua
1. Kegemukan
Ya selain gemuk itu malas untuk melakukan aktifitas apapun ternyata kegemukan bisa membuat anda menjadi tampil lebih tua. Hati-hati sobat kegemukan atau kelebihan berat badan bisa membuat anda kena resiko penyakit jantung, diabetes, dan kanker. Jadi, hati-hati ya sobat kalau kegemukan ya diet tetapi diet yang sehat.
2. Begadang
Begadang ternyata juga bisa membuat anda menjadi kelihatan lebih tua dari yang seharusnya, selain menjadikan anda lebih tua begadang juga bisa membuat anda kurang konsentrasi pada siang harinya. Kebanyakan begadang juga membuat kulit menjadi kusam, dan kelihatan agak kehitaman dan ini menjadi anda kelihatan agak lebih tua.
3. Stes
Kebanyakan berfikir lebih keras ini juga bisa menimbulkan kondisi bandan tidak stabil dan pikiran kacau al hasil stres punmenghampiri. Orang yang stres akan kelihatan bisa lebih tua karena memikirkan sesuatu yang lebih bisa memicu penuaan dini sistem kekebalan tubuh. Sehingga sobat harus melakukan pernafasan dalam yang dinamakan diafragma. Selain itu untuk mengurangi stres anda juga perlu melakukan kegiatan yang bisa refres seperti piknik ke pantai apa kemana agar fikiran tidak terbelenggu.
4. Merokok
Merokok satu kebiasaan ini selain menyebabkan ganguan kesehatan ternyata bisa membuat rusak kulit dalam jangka waktu yang panjang. Meskipun kataya merokok itu bisa menghasilkan pemikiran yang tak terduga akan tetapi madhorotnya juga banyak, misalkan menjadikan anda tampil lebih tua.
5. Kurang Bergerak
Aktifitas di jaman sekarang hampir semua mudah kita dapat, sehingga tak jarang untuk keluar rumah dan bergera. Misalkan kita mau beli apapun sudah tersedia di media online kita tidak usah capek-capek pergi kepasar untuk membeli barang yang kita perlukan sudah ada dan kita tinggal menunggu. Padahal jika kita banyak bergerak akan membuat hidup lebih sehat dan bisa mengurangi sters berat, Kegemukan, bahkan megurangi resiko alzheimer.
6. Tidur Tengkurap
Anda mungkin berfikir tidur yang enak itulah dengan tengkurap. Padahal posisi tidur ini sangat tidak dianjurkan dikarenaka posisi muka bisa rata dan akibat kejadian itu nantinya setelah bangun bisa jadi muka menjadi lembab dan banyak kerutan. Ini bisa jadi membuat wajah anda menjadi lebih tua karena keseringan tidur tengkurap.
7. Menghirup Udara Berpolusi
Keseringan menghirup udara yang tidak sehat atau polusi ini bisa membuat batuk-batuk dan mata merah. Ini sangat berbahaya karena bisa menimbulkan penyakit asma dan terganggunya saluran pernapasan anda.
8. Kurang Minum Air Putih
Menjadikan kulit menjadi kencang dan tidak kriput menjadi salah satu impian banyak orang maka yang harus dilakukan ialah memenuhi cairan dalam tubuh. Dalam setiap harinya tubuh memerlukan kurang lebih 8 gelas air putih agar tetap stabil kondisinya. Kebanyakan minum air putih juga tidak baik bagi kesehatan tubuh terutaa bagi penderita penyakit jantung, maka dari itu minum air secukupnya dan jangan sampai berlebihan.
Itulah beberapa Kebiasaan yang membuat anda menjadi lebih tua, agar anda tidak kelihatan lebih tua maka ada beberapa hal yang harus sobat hindari dan juga lakukan. Semoga artikel ini bisa menambah wawasan sobat dan menjadi lebih tau sekarang kenapa atau apa-apa saja Kebiasaan yang membuat anda menjadi lebih tua.
Share : Kebiasaan yang membuat anda menjadi lebih tua
Kebiasaan yang membuat anda menjadi lebih tua
4/
5
Oleh
Hikma Bintang
0 komentar : Kebiasaan yang membuat anda menjadi lebih tua
0 komentar : Kebiasaan yang membuat anda menjadi lebih tua
=> Silahkan berkomentar sesuai tema diatas
=> Berkomentar dengan link aktif dan bersifat promosi tidak akan kami publikasikan
=> Berikan komentar dengan bahasa yang bagus karena akan dibaca banyak orang
=> Trimakasih telah membaca kebijakan komentar dari kami